Kamis, 30 Juli 2020

Kasum TNI Hadiri Acara Penyerahan Laporan Keuangan Kemhan dan TNI Kepada BPK RI


Berita Foto
JAKARTA - wartaekspres - Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Joni Supriyanto mewakili Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.IP, menghadiri acara Penyerahan Hasil Laporan Tim Pemeriksa BPK RI atas Laporan Keuangan Kemhan dan TNI Tahun 2019 kepada Kemhan dengan hasil Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), bertempat di Ruang Rapat Bhinneka Tunggal Ika Gedung Jenderal Soedirman, Kemhan, Jl. Merdeka Barat No.13-14, Jakarta Pusat, Kamis (30/7/2020). (Puspen TNI)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Oknum Perangkat Desa Ditangkap Satreskrim Polres Purworejo

PURWOREJO - wartaexpress.com - Man (35) warga Desa Lubang Sampang yang juga merupakan Perangkat Desa diamankan Satreskrim Polres Purworejo....